Berkreasi Luas Melalui Blog

Berkreasi Luas Melalui Blog
Berkreasi Luas Melalui Blog. Mungkin di era globalisasi ini sudah banyak yang mengenal istilah dari "blog". Ya, namun tidak sedikit pula yang belum mengenalnya, atau sebagian lagi memang tidak mau tahu karena mereka memang tidak gemar menulis. Sebenarnya blog tidak hanya dapat dipergunakan sebagai sarana publikasi tulisan saja, akan tetapi dapat digunakan sebagai sarana meraup dollar dari internet, mulai dari adsense, sampai ke internet marketing. Blog juga dapat digunakan sebagai sarana berbagi, berdiskusi, misalnya tugas. Misalnya anda pendidik, guru, dan ingin membagi materi secara lanjut, karena belum sempat menerangkan di KBM di kelas karena keterbatasan waktu. Disini anda dapat memposting soal-soal, materi pembahasan, sampai ke kisi-kisi soal, mudah saja, seperti mengetik di Ms. Word, tetapi anda mengetik dan mempublikasinya langsung ke dunia maya. Bukan itu saja anda dapat menggunakan blog sebagai sarana solidaritas sesama, dengan ini anda semakin mudah dalam mengabarkan kepada publik untuk berdonasi. Selain itu juga dapat sebagai halaman weblog suatu instansi sekolah, karena blog mudah digunakan, mudah dikontrol, seain itu banyak kreativitas yang dapat diterapkan di blog itu sendiri, maka banyak komunitas-komunitas blogger yang berdiri, mulai dari komunitas blogger dari facebook, komunitas blogger dari suatu website. Bahkan di Indonesia telah diperingati " hari blogger nasional " yang pertama diumumkan oleh Muhammad Nuh 27 Oktober 2007 lalu, ketika ia menjabat sebagai menkominfo.

Rating: 5
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori Resolusi Juara dengan judul Berkreasi Luas Melalui Blog. Anda bisa bookmark halaman ini dengan URL http://abc-xp.blogspot.com/2012/02/berkreasi-luas-melalui-blog.html. Terima kasih!
Ditulis oleh: Unknown - Sunday, February 19, 2012

13 komentar untuk "Berkreasi Luas Melalui Blog"

  1. betul gan blog jadi sumber kreasi tp ane belom pernah dapet dolar gan dari adsense kalau dapat rupiah buat beli cendol pernah,

    ReplyDelete
  2. balik lagi ni gan absen pagi hari

    ReplyDelete
  3. jalan jalan pagi hari ni gan absen pagi hari

    ReplyDelete
  4. betul sobat, sebenrnya blog juga termasuk meningkatkan daya tulis dan minat membaca.

    wahh kok blognya makin ringan ajha nigh

    ReplyDelete
  5. Blog sarana berbagi segalanya. Bahkan bisa dijadikan website pribadi :-)

    ReplyDelete
  6. blowalking siang hari ni gan di tunggu yang barunya

    ReplyDelete
  7. kalau begitu salam blogger..hehehe

    kunjungan pertama
    salam kenal dan follow balik juga
    Revolusi Galau

    ReplyDelete